Bingung Mengatasi Darah Rendah? Simak Beberapa Cara Alami Atasi Darah Rendah

Saat tekanan darah dari seseorang berada di bawah batas normal, maka kondisi seperti ini disebut dengan darah rendah. Tekanan darah rendah dapat terjadi secara tiba-tiba maupun berlangsung secara lama. Gejala Mulai dari sakit kepala, pusing, hingga pingsan, akan muncul saat tekanan darah berada di bawah batas normal. Seseorang dapat dikategorikan terkena darah rendah, saat hasil…

Read More